“Hasil dari razia, petugas berhasil mengamankan sejumlah barang yang tidak semestinya berada di dalam kamar hunian. Seluruh temuan didata dan akan dimusnahkan sesuai aturan,” jelas Andi.
Sinergi Aparat
Kegiatan razia ini melibatkan Regu Pengamanan dan Staf Pengamanan Rutan Medan, dengan pengawasan langsung dari Kepala Rutan.
Turut hadir pula Danramil 0201-06/MS beserta jajaran, serta personel Polsek Medan Helvetia.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Andi menegaskan, razia semacam ini akan dilaksanakan secara berkala dan terencana sebagai langkah preventif untuk mencegah gangguan keamanan di dalam rutan.
“Razia akan terus dilakukan secara berkala demi memastikan Rutan Kelas I Medan tetap aman dan tertib,” pungkasnya.
Penulis : M Agustian
Editor : Muchlis
Halaman : 1 2