Menteri Transmigrasi Kawal Langsung Pemulangan Jenazah Mahasiswa IPB Anggit Bima Wicaksana yang Gugur di Papua Barat

Rabu, 22 Oktober 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kementerian Transmigrasi menyampaikan ungkapan duka cita atas gugurnya mahasiswa IPB University peserta Program Tim Ekspedisi Patriot, Anggit Bima Wicaksana, yang mengalami kecelakaan lalu lintas di Tomage, Kabupaten Fakfak, Papua Barat, Selasa (21/10/2025).

Kementerian Transmigrasi menyampaikan ungkapan duka cita atas gugurnya mahasiswa IPB University peserta Program Tim Ekspedisi Patriot, Anggit Bima Wicaksana, yang mengalami kecelakaan lalu lintas di Tomage, Kabupaten Fakfak, Papua Barat, Selasa (21/10/2025).

Setibanya di Jakarta, jenazah akan dibawa menuju rumah duka di Graha Bintaro Jaya, Tangerang Selatan, Banten.

Mentrans memastikan proses pemulangan berjalan dengan penghormatan penuh, termasuk pendampingan untuk keluarga korban.

Koordinasi Antarinstansi

Pemulangan jenazah Anggit dilakukan melalui koordinasi lintas lembaga: Kementerian Transmigrasi, Pemerintah Daerah Fakfak dan Papua Barat Daya, TNI, Kepolisian, Kementerian Perhubungan, IPB University, AirNav Indonesia, Angkasa Pura, serta RSUD Fakfak.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Seluruh jajaran Kementerian Transmigrasi turut menyampaikan belasungkawa yang mendalam dan mendoakan agar almarhum mendapatkan tempat terbaik di sisi Tuhan Yang Maha Esa.

Anggit, Wajah Muda Pengabdian untuk Negeri

Program Tim Ekspedisi Patriot (TEP) dikenal sebagai wadah mahasiswa untuk terjun langsung dalam pembangunan dan pemberdayaan masyarakat transmigrasi di daerah 3T (terdepan, terpencil, tertinggal).

Kisah Anggit kini menjadi simbol semangat pengabdian generasi muda bagi Indonesia Timur.

Sumber Berita : Antara

Follow WhatsApp Channel topikseru.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Presiden Prabowo Minta Rp 13 Triliun Hasil Korupsi CPO Disalurkan ke LPDP: Untuk Masa Depan Anak Bangsa
Kejagung Serahkan Rp 13,2 Triliun ke Negara dari Kasus Korupsi CPO, Prabowo Saksikan Langsung
Prabowo: Kalau Mau Belajar Hadapi Kegagalan, Belajarlah dari Saya
Pesan Prabowo untuk Mahasiswa: Jatuh Itu Wajar, Pejuang Harus Bangkit Lagi
Prabowo Singgung ChatGPT dan AI di Wisuda UKRI: “Enak Sekali Kalian, Zaman Saya Dulu Enggak Ada!”
Kejagung Sita Rumah Mewah Riza Chalid di Kebayoran Baru, Terseret Kasus Korupsi Minyak
Prabowo Soal Kasus Keracunan Makan Bergizi Gratis: “Masih dalam Corridor of Error”
MK Ketok Palu: ASN Harus Diawasi Lembaga Independen, Pemerintah & DPR Kena PR Berat

Berita Terkait

Rabu, 22 Oktober 2025 - 00:39

Menteri Transmigrasi Kawal Langsung Pemulangan Jenazah Mahasiswa IPB Anggit Bima Wicaksana yang Gugur di Papua Barat

Selasa, 21 Oktober 2025 - 00:05

Presiden Prabowo Minta Rp 13 Triliun Hasil Korupsi CPO Disalurkan ke LPDP: Untuk Masa Depan Anak Bangsa

Senin, 20 Oktober 2025 - 20:10

Kejagung Serahkan Rp 13,2 Triliun ke Negara dari Kasus Korupsi CPO, Prabowo Saksikan Langsung

Minggu, 19 Oktober 2025 - 06:05

Prabowo: Kalau Mau Belajar Hadapi Kegagalan, Belajarlah dari Saya

Minggu, 19 Oktober 2025 - 00:05

Pesan Prabowo untuk Mahasiswa: Jatuh Itu Wajar, Pejuang Harus Bangkit Lagi

Berita Terbaru