STY Terima Golden Visa dari Presiden Jokowi: Saya Bangga dapat Pengakuan

Kamis, 25 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Presiden Jokowi didampingu Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) RI Yasonna H. Laoly menyerahkan Golden Visa kepada Pelatih Timnas Shin Tae-yong (STY). ANTARA/Dok. Kemenkumham Jateng

Presiden Jokowi didampingu Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) RI Yasonna H. Laoly menyerahkan Golden Visa kepada Pelatih Timnas Shin Tae-yong (STY). ANTARA/Dok. Kemenkumham Jateng

TOPIKSERU.COM, JAKARTA – Pelatih tim nasional Indonesia Shin Tae-yong (STY) menjadi salah satu penerima Golden Visa dari Presiden RI Joko Widodo atau Jokowi.

STY pun bertekad akan bekerja lebih keras untuk kiprah sepak bola Indonesia setelah menerima Golden Visa.

“Dengan Golden Visa dari Pak Presiden, saya merasa harus bekerja lebih keras lagi,” kata Shin Tae-yong di Jakarta, Kamis (25/7).

Mantan pelatih Timnas Korea Selatan ini mengatakan akan tampil maksimal mengasuh skuad Garuda dalam Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Menurutnya, Golden Visa sebagai sebuah pengakuan pemerintah dan masyarakat Indonesia kepada dirinya.

“Pertama, saya bangga dengan diri saya, artinya sudah bekerja selama 4,5 tahun karena artinya mendapatkan pengakuan baik dari masyarakat dan Pak Presiden langsung,” ujar Shin.

Shin awalnya mengaku sempat bingung saat mendapat informasi bahwa Indonesia memiliki Golden Visa.

Follow WhatsApp Channel topikseru.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Gunung Lewotobi Laki-Laki di NTT Meletus, 6 Orang Tewas
Jam Tangan Disorot, Dirdik Kejagung: Beli 5 Tahun Lalu Rp 4 Juta
Kementerian Komdigi Gandeng Google dan Meta Berantas Judi
KKB Menyerang Warga, Seorang Tukang Kayu di Intan Jaya Tewas
KPK: Penggunaan Jet Pribadi Kaesang Pangarep Bukan Gratifikasi
Polisi Tangkap Anak Buah Meutya Hafid, Diduga Terlibat Judi Daring
KPK Tahan Tersangka Korupsi Pengadaan APD di Kemenkes RI
Gunawan Sadbor Ditangkap Polisi Diduga Promosi Judi Online, Ini Deretan Artis Lain yang Juga Pernah Endorse Situs Judi Online

Berita Terkait

Senin, 4 November 2024 - 07:09

Jam Tangan Disorot, Dirdik Kejagung: Beli 5 Tahun Lalu Rp 4 Juta

Minggu, 3 November 2024 - 22:26

Kementerian Komdigi Gandeng Google dan Meta Berantas Judi

Minggu, 3 November 2024 - 20:21

KKB Menyerang Warga, Seorang Tukang Kayu di Intan Jaya Tewas

Sabtu, 2 November 2024 - 06:05

KPK: Penggunaan Jet Pribadi Kaesang Pangarep Bukan Gratifikasi

Jumat, 1 November 2024 - 22:27

Polisi Tangkap Anak Buah Meutya Hafid, Diduga Terlibat Judi Daring

Berita Terbaru

Polisi identifikasi jenazah perempuan tanpa kepala yang ditemukan di Pelabuhan Muara Baru. Foto: Antara/HO-Polisi

Hukum & Kriminal

Penemuan Mayat Wanita Tanpa Kepala di Penjaringan Terungkap

Senin, 4 Nov 2024 - 17:59

Polisi menangkap seorang suami di Serdang Bedagai yang menikam istrinya hingga tewas. Foto: Humas Polres Sergai

Hukum & Kriminal

Suami Tikam Istri Hingga Tewas di Sergai, Motifnya Cemburu

Senin, 4 Nov 2024 - 13:17